TNI-Polri
Teroris OPM Kembali Tebar Teror di Kampung Kimak
PAPUA, CAKRATARA – Kelompok teroris Organisasi Papua Merdeka (OPM) diduga kembali menebar teror dengan melakukan aksi menembaki Kantor Polsek dan membakar rumah.
Dari informasi yang diterima pada Jumat (7/5/2021) sekitar pukul 19.01 WIT telah terdengar 2 kali tembakan dari Kampung Kimak dan PT Unggul yang diarahkan ke Kantor Polsek.
Kelompok Teroris Parengen anak buah Kelompok Teroris Lerrymayu diduga kembali menebar teror.
Termonitor oleh drone bahwa kelompok Teroris OPM telah membakar satu rumah penduduk, namun tidak ada korban dari masyarakat. Hal ini dibenarkan Humas Kasatgas Ops Nemangkawi Kombes Pol M. Iqbal Alqudusy.
Dengan tegas Iqbal menyatakan bahwa hasil croscek akhir kelompok Teroris OPM telah membakar rumah kayu milik Yorin Tabuni (OAP) yang berada di Kampung Kimak Distrik Ilaga.
Yorin Tabuni sendiri bekerja sebagai pegawai Dinas Sosial Kabupaten Puncak, dan pada saat ini berada di Timika untuk mengurus beras dinas sosial.
Sedangkan akibat aksi dari Kelompok Teroris Organisasi Papua Merdeka ini tidak ada korban dari masyarakat, bahkan masyarakat yang mengungsi juga tidak ada.
Asep Supena
Cakratara.com
-
Nusantara12 jam yang lalu
PMKC Soroti Dugaan Markup Rancangan Anggaran Pemerintahan Kecamatan Cikulur
-
Nusantara7 hari yang lalu
Pemdes Cibungur Bersama Masyarakat Bergotong Royong Bangun Akses Jalan Umum
-
Nusantara4 hari yang lalu
Budi Zaboer Gasak46 Santuni Anak Yatim
-
Nusantara4 hari yang lalu
Terinspirasi Asep Japar, ini Yang Dilakukan IRT
-
Nusantara1 hari yang lalu
Tokoh Masyarakat Cikulur Angkat Bicara Soal Video Viral Oknum Kades Berinisial H
-
TNI-Polri5 hari yang lalu
FKPM Rapat Kordinasi Jelang Tahun Politik
-
Nusantara6 hari yang lalu
Tangkap Mafia Tanah, Aksi Demo Gatra Serukan Ketidak Percayaan Kepada Kejari Kota Tangerang
-
Nusantara4 hari yang lalu
Oknum Guru PPPK di SDN 2 Badur Diduga Rangkap Jabatan Sebagai Anggota PPS